Disini penulis akan menjelaskan terlebih dahulu mengenai BuntoApp, jika Anda ingin melihat panduan cara instalasi silakan menuju ke menu Cara Instal
Selamat datang di panduan Buntoshop!
Disini penulis akan membahas panduan instalasi hingga penggunaan dari website BuntoApp (produk dari Buntoshop). Jika Anda ingin mengakses demo website, Anda dapat membuka url https://app.buntoshop.com pada browser atau klik disini.
Jika Anda memiliki pertanyaan mengenai Buntoshop, Anda dapat mengirim pesan ke WhatsApp kami klik disini atau sosial media kami yang tertera di bagian footer website ini.
Buntoshop adalah sebuah platform atau situs yang menyediakan source code atau script website toko online. BuntoApp adalah nama dari source code atau script website toko online milik Buntoshop.
Untuk dapat membuka toko online BuntoApp Anda dapat membuka di browser pada perangkat handphone/mobile, tablet maupun desktop. Karena toko online ini berbentuk website maka Anda tidak perlu menginstalnya di perangkat yang Anda gunakan.
Silakan buka alamat ini https://app.buntoshop.com di browser atau jika Anda sudah membeli scriptnya dan memilikinya maka bisa dibuka pada domain Anda sendiri.